Didalam kehidupan ini, pasti ada yang hidup kaya raya, sederhana dan miskin. Jika orang yang kaya raya menghamburkan uangnya sudah tidak heran. Namun, ternyata ada orang kaya raya yang hidup seperti orang yang sederhana dan miskin. Siapa sajakah itu?
1. Ingvar Kamprad
Siapa yang tidak mengetahui sosok orang terkaya kedua di Eropa saat ini? Ingvar Kamprad, ialah orang terkaya kedua tersebut. Kamprad sendiri ditaksir memiliki kekayaan mencapai USD 43,8 miliar atau setara dengan Rp 583,5 triliun.
Meski begitu, pemilik perusahaan IKEA itu tetap menggunakan pesawat komersil kelas ekonomi saat berpergian dan ia tetap menggunakan mobil lamanya dan terkadang ia juga menggunakan angkutan umum ke suatu tempat.
2. Judy Faulkner
Judy Faulkner adalah seorang pendiri Epic Systems. Beliau pernah mengatakan bahwa ia tidak tertarik untuk hidup boros seperti orang kaya lainnya. Meskipun ia memiliki kekayaan sekitar USD 4,82 miliar atau setara Rp 62,2 triliun, Judy tetap tinggal di daerah pinggiran bersama suaminya.
Hal tersebut dilakukan sudah 30 tahun lamanya dan juga dalam 15 tahun terakhir, ia hanya memiliki dua mobil. Sebelumnya Judy telah berkomitmen untuk menyumbangkan setengah pendapatannya untuk amal.
3. Azim Premji
Azim Premji adalah pemilik Wipro Ltd, beliau adalah salah satu orang terkaya India. Azim dikenal sebagai orang yang sederhana bagi para karyawannya. Azim sering mengingatkan pegawainya untuk mematikan lampu kantor guna penghematan listrik.
Selain itu, ia juga sangat memperhatikan penggunaan tisu toilet. Meskipun memiliki kekayaan mencapai USD 15,6 miliar atau setara Rp 297,9 triliun, tak membuat ia tertarik dengan mobil-mobil baru.
1. Ingvar Kamprad
Siapa yang tidak mengetahui sosok orang terkaya kedua di Eropa saat ini? Ingvar Kamprad, ialah orang terkaya kedua tersebut. Kamprad sendiri ditaksir memiliki kekayaan mencapai USD 43,8 miliar atau setara dengan Rp 583,5 triliun.
Meski begitu, pemilik perusahaan IKEA itu tetap menggunakan pesawat komersil kelas ekonomi saat berpergian dan ia tetap menggunakan mobil lamanya dan terkadang ia juga menggunakan angkutan umum ke suatu tempat.
2. Judy Faulkner
Judy Faulkner adalah seorang pendiri Epic Systems. Beliau pernah mengatakan bahwa ia tidak tertarik untuk hidup boros seperti orang kaya lainnya. Meskipun ia memiliki kekayaan sekitar USD 4,82 miliar atau setara Rp 62,2 triliun, Judy tetap tinggal di daerah pinggiran bersama suaminya.
Hal tersebut dilakukan sudah 30 tahun lamanya dan juga dalam 15 tahun terakhir, ia hanya memiliki dua mobil. Sebelumnya Judy telah berkomitmen untuk menyumbangkan setengah pendapatannya untuk amal.
3. Azim Premji
Azim Premji adalah pemilik Wipro Ltd, beliau adalah salah satu orang terkaya India. Azim dikenal sebagai orang yang sederhana bagi para karyawannya. Azim sering mengingatkan pegawainya untuk mematikan lampu kantor guna penghematan listrik.
Selain itu, ia juga sangat memperhatikan penggunaan tisu toilet. Meskipun memiliki kekayaan mencapai USD 15,6 miliar atau setara Rp 297,9 triliun, tak membuat ia tertarik dengan mobil-mobil baru.
Pengusaha Kaya Raya Ini Hidup Seperti Orang Susah, Termasuk Pemilik IKEA
Reviewed by Jesicca Liem
on
4:14 PM
Rating:
No comments: