Kembali terjadi penipuan di Jawa Barat yang memakai modus perekrutan calon pegawai negeri sipil. Diperkirakan 400 orang telah ditipu yang dalam janji akan mendapatkan pembekalan langsung dari Gubernur Jabar Ahmad Herawan selama 10 hari kedepan.
Seorang korban yang bernama Dani mengungkapkan dirinya telah di tipu Rp 100Juta. Dirinya berharap dengan pelatihan ini dapat membantunya menjadi PNS. Karena beliau yakin dirinya sebelumnya pernah mengikut pelatihan di Lembang.
Menurut Kabid Badan Kepegawaian Daerah yang bernama Embun Pragyamarta menyatakan bahwa sejak 2014 lalu telah mengeluarkan moratorium penerimaan CPNS. Beliau juga mengatakan bahwa semua tes CPNS tidak dilakukan melalui jalur perseorangan melainkan lembaga pemerintahan yang resmi seperti BKD di Kabupaten/ Kota.
Beliau menjelaskan tidak ada penerimaan PNS yang melewati perseorangan semua melalui Lembaga pemerintahan. Beliau juga mentakan bahwa jangan terlalu percaya dengan iming-iming oleh pihak yang tidak bertanggung jawb agar bisa menjadi PNS.
Penipuan Bermodus CPNS kembali Terjadi
Reviewed by Jesicca Liem
on
4:12 PM
Rating:
No comments: